PELATIHAN PEMBELAJARAN INTERAKTIF CD DAN ANDROID

    PELATIHAN CD PEMBELAJARAN INTERAKTIF 

PELATIHAN PEMBELAJARAN INTERAKTIF CD DAN ANDROID


         CD pembelajaran adalah suatu media yang digunakan untuk mempermudah jalannya kegiatan belajar mengajar, Teknologi Digital untuk saat ini berkembang sangat pesat apalagi untuk menunjang dunia pendidikan, kurikulum pendidikan sekarang ini juga sudah banyak menggunakan kecanggihan dari teknologi yang ada. Seperti halnya dalam  media pembelajaran yang menarik dan menyenangkan. Sekarang ini peran media pembelajaran dalam dunia pendidikan cukup penting. Fungsi dari media pembelajaran adalah untuk membuat proses belajar mengajar lebih lacar. Dengan media pembelajaran CD Interaktif juga dapat membantu meningkatkan antusias siswa untuk belajar dan juga akan menghasilkan metode belajar yang lebih baik. Dalam proses pembuatan media pembelajaran ini juga harus di sesuaikan dengan materi pembelajaran yang diinginkan.

     
Tujuan Pelatihan
  •   Guru akan memiliki metode pembelajaran dengan model lain dalam menyampaikan materi, sehingga tidak monoton dalam menyampaikan materi.
  •    Membuat guru lebih kreatif dalam membuat media dengan memanfaatkan kecanggihan teknologi.
  •      Memudahkan siswa jelas dalam menerima materi.
  •      Membuat siswa tidak bosan dalam belajar.
  •     Membuat siswa lebih semangat dan atusias dalam belajar.
  •     Meningkatkan hasil belajar siswa.


PELATIHAN CD PEMBELAJARAN INTERAKTIF 

Tempat Pelatihan
Tempat pelaksanaan pelatihan di Gedung TECHNOPHORIA Yogyakarta, atau dapat juga dilaksanakan IN HOUSE TRAINING di Kota Jakarta, Surabaya, Bandung, Bali dan dikota lainnya dengan syarat ketentuan berlaku.

INFO PELATIHAN : 0818 0273 4566



Post a Comment

0 Comments