Pusat Pelatihan Pemetaan Gis Untuk Inventarisasi Objek Wisata

Pusat Pelatihan Pemetaan Gis Untuk Inventarisasi Objek Wisata.

Di Musim liburan sekolah maupun hari raya banyak tempat wisata yang di kunjungi para wisatawan. oleh karena itu di perlukan suatu pemetaan untuk wilayah daerah wisata yang perlu di desain supaya pengunjung nyaman dan aman.

Salah satu aplikasi yang mampu digunakan untuk pemetaan, inventarisari, analisis dan juga digunakan untuk pembuatan peta digital sebagai acuan pengembangan sumber daya alam termasuk juga kawasan potensi wisata adalah sistem informasi geografis (SIG) atau yang lebih dikenal dengan GIS ( Geographic Information System). Mengingat pentingnya aplikasi GIS ini maka banyak instansi pemerintah maupun swasta serta BUMN mengirim peserta pelatihan.  Karena sebagian besar peserta masih baru mengenal aplikasi ini maka pada tahab ini merupakan pelatihan GIS tingkat dasar dengan target mampu membuat peta digital dan mampu mengoperasikan Global Positioning System(GPS).

Untuk materi praktik Global Positioning System(GPS) dilaksanakan di sekitar taman wisata maupun lokasi yang dekat dengan technophoria jogjakarta sehingga tidak terlalu banyak menyita waktu. Walaupun demikian diharapkan praktik GPS ini secara teknis mampu mewakili suasana kawasan wisata Brorobudur, Prambanan dan Ratu Boko. Paktik GPS ini dianggap perlu karena alat ini merupakan jaringan satelit yang secara terus – menerus mentransmisi data, yang dapat digunakan untuk mengindentifikasi suatu lokasi di bumi secara akurat, dapat menentukan posisi (koordinat) dalam format geografi (lintang & bujur) maupun koordinat pada proyeksi peta (UTM), dapat menentukan ketinggian suatu tempat dan masih banyak lagi manfaat lain. Kemudian materi dilanjutkan bagaimana input data dari GPS ke komputer sehingga bisa di olah dan dimanfaatkan datanya untuk keperluan pengguna.

Alamat : Jl.Perumnas No. 83 Seturan, Sleman - Yogyakarta
Biaya : Rp 4.500.000,-

Fasilitas :
  •     Ruang Kelas Ber AC
  •     Perlengkapan kelas ( OHP/Infocus/TV )
  •     Modul, Handout, Block Note PC dan Perlengkapan Lab
  •     Tas, T-Shirt & Souvenir menarik Sertifikat
  •     Coffee break & Lunch


Akomodasi :
  •     Antar jemput dari dan ke bandara, stasiun kereta, atau terminal
  •     Antar jemput dari Hotel Ke tempat pelatihan
  •     City tour/Rekreasi di seputar kota Yogyakarta
  •     Penginapan / Hotel di Pusat Kota Malioboro
  •     Pemesanan Tiket pesawat, travel dan kereta api


Untuk Informasi lebih lanjut pada program pelatihan ini, baik permintaan surat undangan dan permintaan materi pelatihan yang lain bisa segera hubungi :

Zaini Rochman. SH
 081802734566 | PinBB 761AE773| Email:Majiidrochman@gmail.com

Post a Comment

0 Comments